


World Rabies Day 2024: Breaking Rabies Boundaries
Indonesia merupakan salah satu negara di Asia yang masih berjuang melawan rabies. Rabies disebabkan oleh lyssavirus dan termasuk ke dalam family Rhabdoviridae. Penyakit ini bersifat zoonotik yaitu penyakit yang dapat ditularkan dari hewan ke manusia dan sebaliknya....
Serah Terima Jabatan Kepala BPMPSH
Bogor (19/09)-bertempat di Aula Bimtek BPMPSH, dilaksanakan serah terima jabatan kepala balai Pengujian Mutu dan Sertifikasi Produk Hewan (BPMSPH). Serah terima jabatan dari pelaksana tugas kepala balai kepada kepala balai definitif. Hadir secara online Sekretaris...
Kementan Perkuat Perencanaan Program Peternakan dan Kesehatan Hewan 2025
Bekasi – Kementerian Pertanian, melalui Direktorat Jenderal Peternakan dan Kesehatan Hewan (Ditjen PKH), tengah memperkuat perencanaan internal untuk menghadapi tahun anggaran 2025. Salah satu langkah yang dilakukan adalah menyusun Rencana Kinerja Anggaran...