BPMSPH sebagai laboratorium rujukan nasional bidang Kesmavet sangat strategis dalam penjaminan keamanan dan mutu produk hewan berbasis pengujian guna melindungi masyarakat dari bahaya (hazard) fisik, biologik, kimiawi dalam produk hewan terutama pangan asal hewan serta memberikan pelayanan keamanan dan mutu produk hewan terumana dengan masuknya pasar bebas, produk asal hewan yang beredar dalam negeri maupun untuk kepentingan ekspor harus memenuhi persyaratan aman, sehat, utuh, halal (ASUH) dan berdaya saing.
Salah satu kegiatan BPMSPH selama bulan ramadhan adalah memberikan sosialisasi melalaui media sosial maupun website mengenai cara memelih produk hewan yang ASUH.
Hits: 20
Related posts:
Pisah Sambut Kepala BPMSPH
Rapat Koordinasi dan Evaluasi Kegiatan Triwulan IV dan Rencana Kegiatan TA 2023 BPMSPH
Apa saja tugas, fungsi, dan fasilitas lab dari BPMSPH?
Selamat Hari Raya Idul Adha 1444 H
Tim Penilai Nasional Zona Integritas Kemenpan RB Kunjungi BPMSPH dalam Rangka Evaluasi Pembangunan Z...